Tips dan cara merawat baterai android agar tidak kembung dan bocor

3:55:00 PM
Tips dan cara merawat baterai android agar tidak kembung dan bocor. Baterai merupakan alat yang berfungsi untuk memberikan energi pada alat elektronic, salah satunya hp android.Jika baterai pada android anda sudah rusak ataupun kembung, maka android anda tidak akan bekerja dengan maksimal.Untuk itu jagalah dengan baik baterai android anda,rawatlah baterai android sebaik mungkin. Adapun cara merawat baterai android bisa anda baca pada artikel di bawah ini. Tips dan cara merawat baterai android agar tidak kembung dan bocor. Perawatan baterai android harus anda lakukan dengan teliti dan lebih hati hati agar tidak merusak baterai. Lakukan perawatan yang baik untuk kebaikan umur baterai android anda.

Banyak cara yang dapat kamu lakukan untuk merawat android agar tidak cepat rusak, lakukan pencegahan terhadap hal hal yang dapat cepat merusak baterai android anda, contohnya dengan menggunakan android saat di charge itu akan lebih cepat merusak baterai anda. Jika anda sedang mencharge hp, hindari untuk menggunakannya, tunggulah daya baterai sampai full 100% baru lah anda gunakan android anda. Hal ini tentunya bertujuan untuk menjaga baterai anda agar tahan lebih lama.















1.Perhatikan waktu pengisian baterai 

Baterai yang berbahan nikel sebaiknya lakukan pengecasan atau charger disaat baterai bila benar benar sudah habis.Karena itu type baterai zaman dahulu, namun saat ini sudah langka. Sementara itu baterai yang berbahan Lithium-ion sebaiknya lakukan pengecasan disaat baterai tersisa 50%, sekurang kurang nya 10%.Jangan biarkan baterai sampai habis lalu anda lakukan pengecasan pada android.

2.Jangan melakukan pengecasan atau charger semalaman

karena jika baterai sudah penuh atau full,tapi arus atau daya masih tetap masuk,hal ini akan mengakibatkan baterai android menjadi bocor dan kembung, karena sudah di luar penampungan daya baterai tersebut. Untuk itu kami sarankan agar pada saat anda melakukan charge android, jangan anda biarkan daya baterai masuk dalam waktu yang lama, jika baterai sudah full atau sudah 100% segera cabut kabel charge anda dari perangkat untuk menghindari baterai bocor dan kembung.
3.Usahakan lakukan charger secara lansung.

Maksud nya adalah dengan menggunakan arus listrik lansung, Hindari charger dengan menggunakan power bank. Agar umur baterai bisa panjang dan terhindari dari baterai bocor dan baterai kembung. Penggunaan power yang terlalu yang terlalu lama atau sering dapat memberikan efek buruk pada baterai anda. Gunakan power pada saat anda jauh dari arus listrik saja untuk menghindari kerusakan baterai android

4. Gunakan alat atau media penghubung.

Seperlunya agar arus yang masuk ke baterai secara maksimal lansung ke baterai. Hawa panas juga dapat merusak baterai anda, seperti cahaya matahari secara lansung dalam cahaya yang pas dapat merusak baterai anda. Untuk itu hindari baterai android anda dari cahaya panas atau hawa dan suhu panas.

5.Kurangi pengunaan animasi 

Pada android anda, agar baterai tetap terjaga dan tidak cepat habis. Animasi atau wallpaper bergerak sangat cepat menguras daya tahan baterai anda. Gunakan wallpaper gambar JPG saja untuk mengurangi baterai android boros. Gambar animasi bergerak yang setiap detik bergerak, tentunya akan menguras baterai anda sangat banyak, ditambah lagi paket data anda aktif yang akan menguras daya baterai android anda.

6.Aturlah cahaya pada android anda.

Agar tidak terlalu banyak memakan daya baterai. Cahaya atau contras android anda yang sedang atau normal, dapat membantu menghemat daya baterai anda, jangan setting pencahayaan android anda terlalu terang atau full contras, hal ini dapat menguras daya baterai anda cukup banyak. Untuk itu kami sarankan agar cahaya android anda di atur normal saja.

Bagaimana menurut anda cara merawat baterai android agar tidak cepat bocor yang sudah kami kupas di atas, apakah dapat membantu mengatasi masalah kerusakan atau kendala baterai android anda? semoga membantu y. Demikinalah artikel singkat cara merawat baterai android agar tidak kembung, tips baterai android agar tidak bocor. Jagalah sebaik mungkin android anda dalam pemakaian yang lebih hati hati,jangan paksakan kerja android anda.  Semoga artikel singkat ini bermanfaat dan maaf bila ada salah kata dalam penulisan artikel singkat ini, admin mengucapkan terima kasih.


Jika Bermanfaat, Mohon Bagikan Artikel ini:
Sebelumnya
Next Post »