Tips dan cara mengatasi hp tidak bisa di charge dengan solusi sebagai berikut.Jika hp kamu mengalami masalah tidak bisa di charge, jangan lansung mengklaim bahwa itu kerusakan pada kabel charge atau kerusakan pada baterai hp anda, bisa saja kerusakan terjadi pada port usb charge hp kamu yang sudah mengalami kerusakan seperti karatan atau adanya debu yang masuk,sehingga akan menghambat arus yang masuk pada baterai hp kamu,Solusi hp tidak bisa di cas pada artikel dibawah ini mungkin bisa membantu mengatasi masalah hp android tidak bisa dicas. Beragam masalah pada saat melakukan charge baterai, ada kalanya arus yang masuk sangat kecil sehingga baterai sangat lama fullnya, ada juga kabel data yang tidak cocok pada baterai anda, tentunya hal ini juga dapat mengakibatkan arus yang masuk sangat lama.
1.Tips dan cara mengatasi hp tidak bisa di charge dengan solusi berikut
Betulkan port usb pada hp anda, periksa dengan baik apakah ada debu yang masuk pada slot port tempat mencolokan kabel charge anda,jika memang ada debu anda bisa membersihkan dengan cara menggunakan kuas lembut yang akan di oleskan pada slot port usb charge anda,lakukan pembersihakan secara berkala dan bertahap, jika sudah bersih silahkan anda coba kembali menggunakan kabel charge yang lain, agar bisa memastikan masalah kerusakan hp tidak bisa di charge.
2.Tips dan cara mengatasi hp tidak bisa di charge dengan mengganti kabel charge
Jika pada langkah nomor 1 sudah anda lakukan, namun belum juga bisa mengatasi hp tidak bisa dicharge, anda bisa melakukan solusi hp tidak bisa dicharge dengan cara mengganti kabel dengan kabel yang lainnya, tentunya dengan kabel seri atau yang cocok untuk hp anda, jika sudah anda ganti kabel charge dan arus bisa masuk, tentunya sudah dapat disimpulkan bahwa kerusakan terjadi pada kabel charge hp pertama anda, solusi hp tidak bisa dicharge kali ini bisa dengan cara membeli kabel charge yang baru.
3.Tips dan cara memperbaiki hp tidak bisa di cas dengan solusi keamanan
keamanan sangat diutakaman, apapun yang akan kita lakukan memang sangat di utamakan keamanan, begitu juga dengan hp yang tidak bisa dicharge sangat memerlukan keamanan.Maksud nya adalah hindari hp saat di charge dari air, serta jangan gunakan hp saat di charger, karena hal ini akan membuat baterai anda menjadi kembung dan baterai cepat bocor. penyebab baterai bocor bisa disebabkan oleh cara melakukan charge yang salah, salah satunya dengan menggunakan hp saat di charge.
4.solusi hp tidak bisa dicharge dengan cara ganti baterai
jika cara mengatasi hp tidak bisa dicharge sudah anda lakukan berbagai cara, namun pada akhirnya hp masih tetap tidak bisa dicharger, silahkan coba lakukan penggantian baterai anda dengan yang baru. Karena umur baterai pada umumnya tidak bertahan lama, paling lama hanya bisa bertahan 2 tahun, itu sudah paling lama, tergantung cara anda menggunakan hp pada saat melakukan charge.Jika anda bisa menjaga dan merawat baterai dengan baik, tentunya hal ini akan berdampak baik pada umur baterai anda dalam jangka panjang.
5.Perhatikan kepala charge atau batok charge agar solusi hp tidak bisa dicharge teratasi
masing masing pada batok charge atau kepala charge berbeda beda, jadi anda pastikan berapa Volt dan amper pada batok kepala charge anda, silahkan anda sesuaikan dengan kondisi hp anda, agar pada saat melakukan charge baterai cepat terisi dengan sempurna.Jika volt atau daya yang masuk ke baterai sangat cocok dengan hp anda, hal ini akan membuat baterai cepat penuh dan baterai bisa tahan lama.
6. Update sofware perangkat anda agar bisa mengatasi hp tidak bisa di charge
Dengan mengupdate sofware perangkat anda, tentunya hal ini akan membuat android anda bekerja dengan maksimal dan peforma yang baik,sehingga tidak akan ada masalah pada perangkat anda, serta pada saat melakukan charge juga tidak ada kendala,untuk itu kami sarankan untuk mencoba update sofware peangkat lunak hp anda, agar bisa mengatasi masalah android.
7.Kalibrasi baterai HP
Dengan melakukan kalibrasi baterai android, maka semua data data yang tersimpan pada " batterysts.bin" android anda akan hilang,maka hal atau cara ini akan menganggap baterai anda menjadi baru kembali, atau merefresh baterai dengan cara kalibrasi baterai. Demikianlah yang dapat admin kupas pada artikel kali ini, yaitu tips dan cara mengatasi hp tidak bisa dicharge dengan beragam solusi,semoga dengan adanya artikel cara memperbaiki android tidak bisa dicas bisa mengatasi masalah anda. Admin sangat bangga bila tulisan singkat ini bisa membantu mengatasi masalah baterai android anda. Jika ada yang ingin ditanyakan, mohon kirimkan komentar pada kolom dibawah,admin sangat bangga bila ada pertanyaan masuk, dan admin akan segera membalasnya. Terima kasih.
Jika Bermanfaat, Mohon Bagikan Artikel ini: