Tips dan cara merawat android agar tidak restart sendiri

8:00:00 AM
Tips dan cara merawat android agar tidak restart sendiri,system android sangat rentan dengan masalah jika tidak dirawat dengan baik dan benar, beragam masalah android akan timbul.Jika android anda mengalami masalah seperti sering restart sendiri,android sering hang dan bahkan android sering mato sendiri. Anda pasti akan bertanya tanya ada apa dengan android anda?  Untuk itu kami sudah menyajikan artikel lengkap untuk mengatasi masalah anda dalam merawat android agar tidak sering restart,dan cara mengatasi android yang restar sendiri.



Penyebab android sering restart sendiri sangatlah kompleks,terdapat banyak kemungkinan yang mengakibatkan android sering restart sendiri.salah satunya penyebab terjadinya android hang atau restart sendiri yaitu terjadinya crash aplikasi, atau ada aplikasi yang tidak competible dengan system android anda.Bahkan penyebab seringnya booting android anda terus menerus disebabkan adanya aplikasi system android itu sendiri yang sudah rusak atau crash.

Namun anda tidak perlu cemas dan kwatir, dibawah ini sudah kami kupas beberapa cara mengatasi android sering restart sendiri,dan cara mengatasi android sering booting.semoga dengan adanya artikel berikut dapat membantu mengatasi masalah anda dalam merawat android sering restart sendiri serta mengenal penyebab android sering booting.

Adapun penyebab android sering restart atau android sering booting
  • Ada aplikasi pada system android anda yang tidak compatible
  • Ada aplikasi pada system android yang sudah crash atau aplikasi sudah rusak
  • system pada android anda sudah rusak, atau ada beberapa system yang hilang
  • pengaturan system android yang keliru, sehingga menyebabkan android sering restart dengan sendirinya
  • Terlalu banyak aplikasi pada system android anda, sehingga membenani kinerja RAM dan prosessor( cara mengatasinya uninstall sebagian aplikasi yang tidak berguna)
  • Aplikasi atau system memerlukan upgrade karena sudah usang yang lamanya (segera perbaharuai aplikasi anda)
  • Ada virus yang merusak file system android anda( segera bersihkan dengan antivirus)
Setelah kita ketahui beberapa penyebab terjadinya android sering restart, maka langkah berikutnya bagaimana cara mengatasi android sering restart,atau android sering booting. periksalah aplikasi pada system android anda,karena ada beberapa aplikasi yang tidak competible dengan system android anda, yang mengakibatkan android sering restart sendiri, jika anda menemukan aplikasi yang tidak cocok dengan system android anda, segeralah uninstall aplikasi tersebut agar bisa mengatasi android sering restart sendiri.

Kemudian anda juga bisa memeriksa pengaturan android anda, jika anda merasa baru saja merubah pengaturan pada android anda, cek kembali pengaturan yang anda lakukan, jika anda menemukan pengaturan yang anda rubah, maka kembalikanlah pengaturan ke semula atau ke pengaturan awal, agar android sering restart sendiri bisa teratasi dengan baik dan maksimal.

Untuk mengatasi virus pada system andrioid anda yang mengakibatkan android sering restart sendiri, segera install aplikasi antivirus terpercaya, dan scanning system android anda menggunakan aplikasi antivirus untuk mencegah virus berkeliaran dalam system android anda, dan membersihkan file file sampah yang menumpuk pada system android anda, semoga dengan cara ini android sering booting sendiri bisa diatas dengan mudah.

Untuk solusi mengatasi android sering restart sendiri

Untuk mengatasi android sering restart sendiri anda bisa mengambil solusi dengan melakukan factory reset pada system android anda, biasanya dengan melakukan factory reset android semua aplikasi yang terinstall akan terhapus, dan system akan dikembalikan ke pengaturan awal sebagaimana anda memiliki android seperti baru kembali, untuk itu sebelum anda melakukan factory reset,segera backup data data penting anda terlebih dahulu, seperti password dan email bbm, data data penting lainya, untuk menghidari hal hal yang tidak di inginkan.

Demikianlah artikel singkat tentang cara merawat android agar tidak restart sendiri, cara mencegah android sering booting. Semoga dengan adanya artikel singkat solusi mengatasi android sering hang bisa mengatasi masalah anda dalam merawat android.Admin mohon maaf jika dalam artikel diatas ada salah kata dalam penulisan. Jika pembaca setia blog ini ada yang ingin bertanya, mohon tinggalkan pesan, admin akan segera membalas pertanyaan pembaca. Terima kasih atas kunjungan pembaca pada blog ini, semoga artikel ini bermanfaat dan apa yang anda cari semoga dapat ditemukan pada artikel yang andmin buat ini.admin sangat senang bila bisa membantu mengatasi masalah android sering restart sendiri yang pembaca alami.


Jika Bermanfaat, Mohon Bagikan Artikel ini:
Sebelumnya
Next Post »