cara merawat tanaman hias dalam ruangan indoor

10:57:00 AM
Cara merawat tanaman hias dalam ruangan atau tanaman hias indoor. Tanaman dalam ruangan akan memberikan dampak baik pada ruangan tersebut, disamping ruangan akan terlihat rapi, tata ruangan juga akan terlihat lebih segar dengan adanya hiasan dari tanaman hias indoor ini.Namun begitu, tanaman hias hidup juga memerlukan perawatan agar tanaman hias indoor bisa hidup layaknya tanaman diluar ruangan atau tanaman hias di taman serta tanaman hias diluar rumah. Banyak ruangnya yang menggunakan tanaman hias ini sebagai dekorasi penghias ruangan, mulai dari ruangan sekolah, ruangan kantor,ruangan bank serta masih banyak lagi ruangan yang saat ini sudah menggunakan dekorasi tanaman hias indoor ini sebagai media memperindah ruangan. Lalu hal hal apa saja yang diperluakan dalam merawat tanaman hias dalam ruangan, tips merawat tanaman hias indoor bisa kamu ikuti langkah langkah memelihara tanaman hias dalam ruangan seperti berikut ini.



1. Jaga suhu Normal Ruangan 

Perubahan suhu terhadap tanaman hias secara drastis dapat menyebabkan kondisi tanaman hias dalam ruangan tidak baik,tanaman hias bisa layu dan mati jika suhu dalam ruangan tidak stabil, baik itu suhu terlalu rendah maupun suhu ruangan terlalu tinggi. Untuk itu, jika kamu menempatkan tanaman hias dalam ruangan,sebaiknya kamu atur suhu ruangan agar selalu stabil dan normal agar tanaman hias kamu bisa tetap segar dan subur.

2.Sinar matahari

Meskipun tanaman hias kamu berada dalam ruangan, tapi tanaman hias kamu harus tetap terkena sinar matahari. Tampa adanya sinar matahari maka tanaman hias kamu tidak akan bisa bertahan lebih lama.Begitu pentingnya pencahayaan terhadap tanaman hias ini, kamu bisa memberikan pencahayaan sinar matahari terhadap tanaman hias dengan cara sekali kali kamu letakan tanaman hias diluar ruangan untuk mendapatkan sinar matahari agar tanaman hias kembali subur dan hidup normal.

3. Tahap penyiraman tanaman hias

Lakukan penyiraman terhadap tanaman hias pada pagi hari dan sore hari, hindari menyiram tanaman  hias pada siang hari yang dapat menyebabkan kematian pada tanaman hias kamu. Rutinlah menyiram tanaman hias setiap harinya, dengan jadwal pada pagi hari dan sore hari untuk menyiram tanaman hias.

4. Perhatikan kondisi pot tanaman hias

kamu juga wajib memperhatikan kondisi pot tanaman hias, jika pot yang digunakan untuk menanm tanaman hias sudah tidak baik lagi, sebaiknya kamu lakukan penggantian pot pada tanaman hias agar tanah yang ada dalam pot bisa terkumpul dengan baik.

5.Pemupukan tanaman hias

Meskipun tanaman hias kamu berada dalam ruangan, pemukukan jangan sampai kamu lupakan. Pupuk merupakan makanan tambahan dan gizi bagi kesuburan tanaman hias dalam ruangan.Untuk itu, minimal 2 kali dalam seminggu usahakan beri pupuk pada tanaman hias kamu,jika ada hama yang menempel pada kelopak daun tanaman hias,sebaiknya kamu angkat dan buang hama tersebut.Perawatanb khusus pada tanaman hias akan memberikan keindahan dan kesuburan terhadap tanaman hias dalam ruangan indoor.

6. Pemangkasan tanaman hias

Tanaman hias dalam ruangan juga diperlukan perawatan dengan cara memangkas daun tanaman hias yang sudah panjang atau sudah tidak memberikan keindahan. Jika daun tanaman hias sudah terlalu panjang, lakukan pemangkasan tanaman hias dengan hati hati agar tidak merusak tanaman hias kamu.Tanaman hias dalam ruangan akan sangat banyak manfaat bagi kita yang memelihara tanaman hias dalam ruangan ini secara konsisten. Mulai dari manfaat keindahan ruangan yang diberikan oleh tanaman hias, sampai pada udara akan menjadi segar dengan adanya tanaman hias ruangan ini. Atur dekorasi tanaman hias kamu sebagus mungkin untuk memberikan ruangan yang indah serta tertata dengan rapi. Tanaman hias bisa diletakan diatas meja ruangan, disudut ruangan serta lansung penempatan pada lantai ruangan. Sebenarnya posisi penempatan tanaman hias dalam ruangan ini tergantung dari besar kecilnya pot serta tanaman hias yang kamu miliki.

Cara mempersiapkan bahan bahan dalam merawat tanaman hias atau merawat tanaman hias yang bisa kamu lakukan agar tanaman hias yang kamu punya bisa tumbuh dengan subur, mulai dari pot tanaman hias, tanah yang akan digunakan untuk menanam tanaman hias,serta bibit tanaman hias dan posisi penempatan tanaman hias yang kamu pelihara. Berikut ini media yang bisa kamu contoh untuk tanaman hias indoor dalam ruangan lebih subur.


Jika semua bahan bahan diatas sudah kamu persiapkan dan sudah kamu miliki,langkah selanjutnya adalah tahap pemindahan bibit tanaman hias ke dalam pot yang sudah disediakan. agar tanaman hias yang dipindahkan tidak mengalami kelayuan atau stress akibat pemindahan tempat,sebaiknya tanah yang menempel pada akar tanaman hias jangan dilepas semuanya, biarkan tanah menempel pada akar tanaman hias agar bisa lebih cepat beradap tasi dengan lingkungan dan tanah dalam pot lebih cepat. Penanaman tanaman hias dilakukan dengan hati hati agar tanaman hias yang baru saja kamu pindahkan kedalam pot bisa tumbuh dengan subur tampa mengalami kelayuan terhadap daun tanaman hias dalam ruangan ini. Lakukan penyiraman serta pemupukan seperti tanaman hias lainya, agar tanaman hias dalam ruangan cepat tumbuh subur.

Demikianlah cara merawat tanaman hias dalam ruangan atau cara memelihara tanaman hias indoor yang akan memberikan banyak manfaat pada ruangan. Atur posisi penempatan tanaman hias sebagus mungkin,Jika penempatan tanaman hias pas tentunya hal ini akan memberikan dekorasi yang indah pada ruangan anda.



Jika Bermanfaat, Mohon Bagikan Artikel ini:
Sebelumnya
Next Post »